Pedoman Jurnal Akuntansi Untuk Transaksi PPN
PT. Alfa adalah perusahaan yang bergerak di bidang penjualan (trading) dinamo. Berikut adalah transaksi PPN untuk PT Alfa pada bulan Mei. Catatan: Artikel ini hanya spesifik menjelaskan mengenai aspek PPN dan sepenuhnya mengabaikan aspek PPH. Artikel ini mengabaikan jurnal beban pokok penjualan. Seluruh pihak diasumsikan adalah PKP. Seluruh harga yang tertera adalah harga sebelum PPN. […]
Pedoman Jurnal Akuntansi Untuk Transaksi PPN Read More »